Polres Agam laksanakan latihan dalmas

    Polres Agam laksanakan latihan dalmas

    Agam - Personil Polres Agam laksanakan latihan dalmas didepan Mako Polres Agam. Jalan Jendral Sudirman No. 1 Lubuk Basung sumatera Barat. (8/6/24).

    Latihan Dalmas Polres Agam tersebut, dipimpin langsung oleh Kasat Samapta Polres Agam Iptu Yance Mardi, dan diikuti oleh 60 orang personil. Yang terdiri dari berbagai macam satuan kerja, Mulai dari Sat Shabara, Binmas, Intel, Reskrim, dan Lalulintas. 

    Dalam kegiatan tersebut. Berbagai macam gerakan dan formasi dilatihkan kepada personil, untuk meningkatkan keahlian dalam mengurai dan mengendalikan masa.

    Alat alat Dalas seperti tameng, helem dalmas, tongkat, dan tali dalmas pun turut dipakai dalam latihan. Agar apabila terjadi situasi Urgent, Personil Polres Agam siap untuk menghadapinya.

    Kapolres Agam AKBP Muhammad Agus Hidayat, S.H., S.I.K melalui Kabag SDM Kompol Malkani. SH. MH, sebagai penanggungjawab bidang penyelenggara pelatihan fungsi teknis Kepolisian dan pengembangan personil, menyampaikan " Latihan Dalmas ini merupakan salah satu bentuk keseriusan Polres Agam. Dalam menjaga kwalitas kinerja sebagai perlindung pengayom dan pelayanan masyarakat".

    "Dalam Latihan ini, Seluruh peserta diwajibkan faham dan mengerti bentuk gerakan dan formasi untuk menghadapi masa yang tak terkendali."

    "Seluruh peserta pelatihan juga diwajibkan mengerti cara pakai dan waktu yang tepat dalam mempergunakan alat alat pengurai masa yang ada. Seperti tameng, tongkat, tali dalmas, dan senjata peluncur gas air mata harus dipakai sesuai eskalasi keadaan"

    "Selain itu, latihan Dalmas ini juga bertujuan untuk menjaga fisik dan disiplin. Agar Personil Polres Agam selalu siap bertugas dalam kondisi apapun". Ulasnya sebagai penutup.

    Dalam Kegiatan Pelatihan Dalmas Personil Polres Agam tersebut, Tampak hadir KabagOps Polres Agam AKP Bezarial Mendrofa SH, sebagai pelatih.

    (Berry).

     

    polres agam humas polres agam latihan dalmas sdm polri sdm polres agam wakapolres
    Dina Syafitri

    Dina Syafitri

    Artikel Sebelumnya

    Relawan Rumah Gadang bersama Perantau Minang...

    Artikel Berikutnya

    Putusan MK: Irman Gusman Menang, Gugatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bang Wako dan Kader Kelurahan Birugo Gercep Tangani Mila Saat Menderita Bocor Ginjal
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Hidayat Kampai : Menelusuri Dunia Kecerdasan Buatan untuk Menyusun Karya Ilmiah
    PPK Kecamatan Airpura Adakan Sosialisasi Pilkada Serentak
    Dukung Penguatan Ketahanan Pangan, Polsek Lembang Jaya Polres Solok Dukung dan Edukasi Petani
    Rumah Tahanan Kelas IIB Batusangkar Lakukan Program Edukasi Pemilahan Sampah untuk Warga Binaan Pemasyarakatan
    Pemprov Sumbar Berdalih Tidak Ada Laporan Ke Kemendagri, Pemkab Solok Kuliti Pencapaian Selama 3 Tahun Dipimpin Bupati Solok H. Epyardi Asda
    Belum Genap 4 Bertugas, IPTU Zarwiko Irzal Cetus Inovasi SIM Ling : Permudah Masyarakat, Berikan Pelayanan Prima
    Tutup Turnamen Bulutangkis Danrem Cup 2023, Brigjen TNI Rayen Obersyl: Jadikan Sebagai Tolak Ukur dan Pemacu Semangat
    Nagari Cupak dan Nagari Koto Baru Terendam Banjir, BPBD Kabupaten Solok  Himbau Warga Agar Waspada
    Jasa Raharja Dukung Pemilihan Pelajar Pelopor LLAJ Sumbar Tahun 2023
    Belum Genap 4 Bertugas, IPTU Zarwiko Irzal Cetus Inovasi SIM Ling : Permudah Masyarakat, Berikan Pelayanan Prima
    Nagari TV Siap Meluncur Mendukung Kinerja Pemerintahan Nagari
    Nagari Cupak dan Nagari Koto Baru Terendam Banjir, BPBD Kabupaten Solok  Himbau Warga Agar Waspada
    Tutup Turnamen Bulutangkis Danrem Cup 2023, Brigjen TNI Rayen Obersyl: Jadikan Sebagai Tolak Ukur dan Pemacu Semangat
    Kunjungan Kerja ke Koto Hilalang, Bupati Solok Sampaikan Komitmen Untuk Memajukan Seluruh Nagari
    Tingkatkan Pemahaman Panwascam Dalam Penyelesaian Sengketa Antar Peserta, Bawaslu Sumbar Gelar Pelatihan
    Pemprov Sumbar Berdalih Tidak Ada Laporan Ke Kemendagri, Pemkab Solok Kuliti Pencapaian Selama 3 Tahun Dipimpin Bupati Solok H. Epyardi Asda
    Belum Genap 4 Bertugas, IPTU Zarwiko Irzal Cetus Inovasi SIM Ling : Permudah Masyarakat, Berikan Pelayanan Prima
    Walikota Solok Hadiri Rakor Kesiapan Penyelenggaraan Pemilu Serentak Tahun 202

    Ikuti Kami